Antisipasi Bentrok Antar Ormas, Polsek Kawalu Tingkatkan Patroli dan Himbauan Kamtibmas

Antisipasi Bentrok Antar Ormas, Polsek Kawalu Tingkatkan Patroli dan Himbauan Kamtibmas

Polres Tasik Kota---
Personil Polsek Kawalu Polres Tasikmaya Kota melaksanakan patroli malam dan memberikan himbauan kamtibmas kepada anggota ormas PP di wilayah hukum Polsek Kawalu.
Rabu, (15/01/2025)

Pada kesempatan tersebut patroli malam dan himbauan kamtibmas dilaksanakan oleh Aiptu Raden Syafaat Junadi bersama Briptu Denden Riyandi, S.H. menyasar ke sekretariat ormas Pemuda Pancasila yang ada di wilayah hukum Polsek Kawalu Polres Tasikmaya Kota.

Menurut Kapolres Tasikmalaya Kota Akbp Moh Faruk Rozy., S.I.K., M.Si  melalui Kapolsek Kawalu Akp Yusuf Setyanto, S.H. mengatakan patroli malam hari rutin kami laksanakan, karena ini merupakan tugas pokok Polri guna mencegah dan meminimalisir tidak pidana dan gangguan kamtibmas.

"Disamping patroli pihaknya juga memberikan himbauan kamtibmas kepada anggota ormas PP guna mengantisipasi kejadian bentrok antara ormas PP dan ormas GRIB di Blora." pungkas kapolsek.

POLRES TASIK KOTA AKBP MOH FARUK ROZY., S.I.K., M.Si

Tasikmalaya Kota

Tasikmalaya Kota

Artikel Sebelumnya

Pelayanan pagi Polsek Cisayong, Penjagaan...

Artikel Berikutnya

Antisipasi Rawan Macet dan Rawan Laka, Polsek...

Berita terkait

Giat Patroli siang Polsek Manonjaya Sambil Sambang dan Silaturahmi Warga Masyarakat Wilayah Manonjaya*
Polsek Rajapolah Jadi Narasumber di SMPN 1 Rajapolah, Bahas Bahaya Narkoba, Bullying, dan Kenakalan Remaja
Giat Patroli Siang Polsek Kawalu, Ciptakan Rasa Aman
Polres Tasikmalaya Kota menggelar kerjasama Penanaman Jagung Serentak 1 juta Hektar
Sinergitas TNI-Polri Polsek Rajapolah, Sambang Desa Manggungsari
Bhabinkamtibmas Kel. Setiawargi Polsek Tamansari Polres Tasik Kota Menghadiri undangan kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan (MUSRENBANG) Tingkat Kel. Setiawargi, Kec. Tamansari Tahun 2025 dalam rangka mendukung Penyusunan rencana kerja Pemerintah daerah (RKPD) tahun 2026 dengan tema percepatan pertumbuhan ekonomi dan peningkatan pelayanan dasar untuk kemajuan dan kesejahteraan masyarakat.
Polri : Update Situasi Operasi Lilin 2024 Hari Ke Sembilan
Patroli KRYD, Polsek Cihideung Sampaikan Himbauan Kamtibmas
Pengabdian Tanpa Batas, Bripka Anditya Gugur Selamatkan Wisatawan di Pantai Pangandaran*   
Polsek Sukaresik Tingkatkan Sambang Warga, Sampaikan Pesan Kamtibmas. 
Personel Polres Tasikmalaya Kota Laksanakan KRYD Dalam Rangka Cipta Kondisi Harkamtibmas
Bhabinkamtibmas Kel. Mulyasari Polsek Tamansari Polres Tasik Kota melaksanakan sambang silaturahmi tokoh pemuda Kel.mulyasari.
Antisipasi Gangguan Kamtibmas ,Polsek Sukaratu Tingkatkan Patroli Siang
Sambang dan  Patroli siang Polsek Manonjaya Jelang Pilkada Serentak 2024
Pelaksanaan giat Patroli siang dlm rangka antisipasi kerawanan C3 di wilayah Hukum Polsek Cisayong dan himbuan tentang Harkamtibmas.

Rekomendasi berita

Nagari TV, TVnya Nagari!
Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
POLSEK RAJAPOLAH POLRES TASIK KOTA POLDA JABAR, MELAKSANAKAN PATROLI  ANTISIPASI GANGGUAN KAMTIBMAS

Tags